Manfaat utama propolis adalah sebagai anti virus, bakteri, dan jamur. Dimana lebih dari 90% penyakit pada manusia disebabkan oleh adanya virus, bakteri, dan jamur. Selain itu, propolis juga memiliki kandungan Bioflavonoids yang berfungsi untuk membersihkan saluran darah.
Maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman ini.